Browsing All Posts published on »Maret, 2009«

INSPIRING MOVIE : SIMON BIRCH

Maret 27, 2009

0

(Inspiring Movie merupakan ulasan film – film yang sangat meninggalkan kesan mendalam bagi Gilasinema, hingga kadang mempengaruhi Gilasinema sebagai pertimbangan dalam mengambil langkah menyikapi suatu hal.) Setiap manusia pasti bertanya-tanya, apa sih tujuan kita hidup di dunia ini? Lewat tokoh yang juga menjadi judul film, Simon Birch, kita diajak untuk memahami bahwa apa, siapa dan […]

ORZBOYZ! (JIONG NAN HAI)

Maret 24, 2009

0

Dua bocah nakal itu dipanggil dengan nama Pembohong No. 1 dan Pembohong No. 2. Reputasi keduanya sudah sangat diketahui oleh banyak orang, terutama di sekolah mereka. Pada adegan – adegan awal, penonton disuguhi beberapa aksi nakal mereka terhadap teman-teman mereka yang lumayan mengundang senyum. Meski beberapa kali mendapatkan hukuman, tidak membuat keduanya jera. Padahal, mereka […]

RUNNING SCARED

Maret 23, 2009

0

PISTOLPistol itu digunakan oleh Tommy (Johnny Messner) untuk menyerang polisi, dan sudah tugas Joey Gazelle (Paul Walker) sebagai anak buah untuk menyingkirkan barang bukti tersebut. Pistol tersebut disimpan dirumah Joey dan diambil oleh Oleg Yugorsky (Cameron Bright) yang menggunakannya untuk menembak ayah tiri nan kejam, Anzor Yugorsky (Karel Roden) yang masih kerabat dari mafia Rusia. […]

THE ELITE SQUAD (TROPA DE ELITE )

Maret 17, 2009

0

Kapten Nascimento (Wagner Moura) berniat mengurangi perannya (mundur?) di BOPE (Batalhão de Operações Policiais Especiais, atau Special Police Operations Battalion). Semacam pasukan khusus (narkoba) nan handal untuk tugas khusus yang anggotanya mendapatkan pelatihan khusus. Mungkin semacam DEA di US. Keputusan Nascimento tersebut dengan pertimbangan ingin lebih menghabiskan waktu bersama keluarganya, yakni istrinya yang sedang hamil […]

LET THE RIGHT ONE IN (LÅT DEN RÄTTE KOMMA IN)

Maret 16, 2009

0

Sungguh mengibakan nasib Oscar (Kåre Hedebrant). Di usianya yang masih 12 tahun, hidupnya sungguh sunyi. Kedua orangtuanya memutuskan untuk berpisah, dan Oscar tinggal bersama ibunya yang sibuk bekerja. Di sekolah dia sering mendapatkan tekanan dan kekerasan dari anak yang lain. Sebagai bentuk pelarian akan kesepian dan kemarahan dia mengumpulkan berita seputar serangkaian pembunuhan sadis.Pada suatu […]

THE FOX AND THE CHILD (LE RENARD ET L’ENFANT)

Maret 12, 2009

0

Entah apa yang membuat gadis kecil itu (newcomer Bertille Noël-Bruneau) bisa amat tertarik dengan binatang rubah. Sebuah keltertarikan yang kurang lazim, namun bisa diterima karena usianya yang belia yang mudah tertarik akan segala sesuatu yang baru. Sejak melihat rubah itu, si gadis kecil berusaha menjadikan rubah tersebut sebagai temannya dengan melakukan pengamatan. Hingga sebuah tragedy […]

THE LAST MISTRESS (UNE VIEILLE MAITRESSE)

Maret 9, 2009

0

The Last Mistress ceritanya sangat simple. Seorang pria, Ryno (Fu”ad Aid Aattou) berniat menikahi seorang wanita dengan reputasi baik, Hermangarde (Roxanne Mesquida). Banyak pihak yang meragukan niat baik Ryno, bahkan ada yang secara terus terang meragukan kesetiaan dari Ryno, mengingat hingga mendekati hari pernikahan, Ryno masih menjalin dengan hubungan dengan Velline (Asia Argento).Keduanya terlibat hubungan […]

AMERICAN TEEN

Maret 7, 2009

0

Lewat sebuah sekolah di Kota Warsaw, Indiana, kita diajak untuk melihat 5 (lima) pemuda yang menjalani tahun terakhir mereka di SMA. Mereka adalah, Colin, si bintang olah raga yang sangat ingin mendapatkan beasiswa dari prestasinya di bidang olah raga demi melanjutkan ke perguruan tinggi atau dia harus dikirim ke kamp militer oleh ayahnya. Megan si […]